Lewati ke konten
Idul Fitri Almalik Pababari Idul Fitri Almalik Pababari

Ini 20 Desa Pemenang Lomba Desa Wisata Nusantara 2019 Buat Rekomendasi Liburan Akhir Tahun

Ini 20 Desa Pemenang Lomba Desa Wisata Nusantara 2019 Buat Rekomendasi Liburan Akhir Tahun - Desapedia

Ilustrasi Desa Wisata (Ist)

Desa Wisata Kategori Berkembang

1.Desa Kembang Kuning, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat (juara 1)

2.Desa Tebara, Sumba Barat, Nusa Tenggara Timur (juara 2)

3.Desa Jatimulyo, Kulonprogo, DIY (juara 3)

4.Desa Tiwingan, Banjar, Kalimantan Selatan (harapan 1)

5.Desa Dadapan, Pacitan, Jawa Timur (harapan 2)

6.Desa Tanalum, Purbalingga, Jawa Tengah (harapan 3)

7.Desa Apar, Pariaman, Sumatera Barat

8.Desa Pendung Talang Genting, Kerinci, Jambi

9.Desa Tenilo, Boalemo, Gorontalo

10.Desa Sukaratu, Garut, Jawa Barat

Ketua Penasehat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kemendes PDTT Lilik Umi Nasriyah didampingi Dirjen Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa Taufik Madjid, Kepala Balilatfo Eko Haryanto, Staf Ahli Menteri Bidang Ekonomi Lokal, Ekatmawati, menyerahkan penghargaan kepada pemenang Lomba Desa Wisata Nusantara 2019 di kawasan Tebing Breksi, Desa Sambirejo, Sleman, Yogyakarta.

Dari 20 desa wisata ini, mana yang mau kamu kunjungi dahulu di liburan akhir tahun? Selamat berlibur di desa.  (Red)

Scroll To Top